Tonggak Sejarah

2020: Eco-Research Camp – Pusat Sains Lahan Gambut Tropis

Setelah 3 tahun perencanaan dan 1,5 tahun konstruksi, Eco-Research Camp selesai dibangun. Kamp ini menjadi pusat operasional dan kantor lapangan untuk program RER, termasuk fasilitas akomodasi bagi 48 orang staf dan 14 orang pengunjung – menyediakan tempat bagi para ilmuan dan pemangku kepentingan perusahaan akses ke hutan gambut tropis yang terpencil di Semenanjung Kampar dan memahami tentang pendekatan lanskap produksi-proteksi APRIL.

Pada bulan Desember, tim RER mendukung Pemerintah Indonesia dalam pelepasliaran Corina, seekor harimau sumatera betina yang terancam punah di Semenanjung Kampar dan berhasil melacak pergerakan dan perilakunya selama 5 bulan menggunakan kalung GPS.

RER Special Report 2023